Jadwal Poliklinik Dokter Spesialis

Rawat Jalan RS Bhayangkara Banjarmasin

Jadwal Poliklinik Dokter Spesialis RS Bhayangkara Tingkat III Banjarmasin Terdapat 15 poliklinik yang aktif berjalan di Rumah Sakit Bhayangkara Tingkat III Hoegeng Iman Santoso Banjarmasin. Poliklinik rawat jalan yang aktif meliputi :

  1. Poliklinik Spesialis Saraf
  2. Poliklinik Spesialis Penyakit Dalam
  3. Poliklinik Spesialis Bedah
  4. Poliklinik Spesialis Gigi
  5. Poliklinik Spesialis Urologi
  6. Poliklinik Spesialis Kandungan
  7. Poliklinik Spesialis Fisioterapi
  8. Poliklinik Spesialis Mata
  9. Poliklinik Spesialis Jantung
  10. Poliklinik Spesialis THT
  11. Poliklinik Spesialis Jiwa
  12. Poliklinik Spesialis Anak
  13. Poliklinik Spesialis Bedah Mulut
  14. Poliklinik Spesialis Ortopedi
  15. Poliklinik Spesialis Periodonsia

Update Jadwal Dokter 20 Maret 2023

Alur Pelayanan Poliklinik Dokter Spesialis Pasien BPJS RS Bhayangkara Tingkat III Banjarmasin :

Jadwal Poliklinik Dokter Spesialis RS Bhayangkara RS Bhayangkara Banjarmasin Berikut ini adalah alur datang pasien dengan layanan asuransi BPJS yang ingin menikmati pelayanan kesehatan di RS Bhayangkara Tingkat III Hoegeng Iman Santoso Banjarmasin :

alur rawat jalan poliklinik spesialis rs bhayangkara tingkat III banjarmasin
alur rawat jalan poliklinik spesialis rs bhayangkara tingkat III banjarmasin

Baca juga :

Ikuti juga instagram kami di rsbhayangkarabanjarmasin

Pendaftaran Online Si Bhimo

Jika anda ingin mendaftarkan pelayanan Poliklinik Dokter Spesialis di RS Bhayangkara Tingkat III Banjarmasin, anda tidak perlu repot mengantri di Loket Pendaftaran, cukup dengan menggunakan aplikasi Si Bhimo, anda sudah dapat memilih dokter, dan mendaftar layanan kami, minimal mendaftar H-1 sebelum pelayanan.

Untuk tatacara untuk melakukan pendaftaran dapat anda buka disini.

Namun perlu diingat, hanya pasien yang sudah memiliki rekam medis yang bisa menggunakan aplikasi ini. Maksudnya adalah, minimal anda pernah berobat 1 kali di RS Bhayangkara Tk III Banjarmasin. Setelah itu anda sudah dapat menggunakan aplikasi Si Bhimo ini.

Cukup menggunakan Nomor Rekam Medis / Nomor BPJS / NIK anda, anda sudah dapat login ke aplikasi ini.

Note :

Jika anda tidak dapat login menggunakan NIK atau Nomor BPJS anda, mohon konfirmasi ke bagian Pendaftaran kami untuk melengkapi data diri anda kembali.

Untuk mendownload Si Bhimo, bisa scan barcode ini :

QR-Code Pendaftaran Online Si Bhimo RS Bhayangkara Tingkat III Banjarmasin

atau klik link berikut ini :

https://play.google.com/store/apps/details?id=isena.rsbbanjarmasin